Phytagoras adalah seorang ahli
matematika dan filsafat kebangsaan yunani pada tahun 569-475 sebelum masehi,
dia berpendapat dan mengungkapkan bahwa kuadrat panjang sisi miring suatu segitiga siku-siku adalah sama
dengan jumlah kuadrat panjang sisi sisi lain.

sisi miring2=sisi tegak2 +sisi datar2
z2=x2+y2
Rumus Phytagoras
adalah sebuah rumus matematika mengenai segitiga siku-siku
yangmenyatakan bahwa kuadrat dari sisi miring adalah sama dengan jumlah kuadrat
dari sisi siku-sikunya.
Untuk mendapatkan hasil dari penjumlahan ataupun pengurangan rumus
diatas makasetiap dari hasilnya akan di akarkan dan akan mendapatkan nilai sesungguhnya.
Contoh:
1. jika alas sebuah segitiga 3cm dan tingginya 4cm, berapakah sisi miringnya?
Jawab=
Diketahui
a=3
b=4
ditanya= c??
Jawab=
C2=a2+b2
C2=32+42
C=5
2. sebuah persegi panjang dengan lebar 9cm dan panjang 12cm, maka berapakah
panjang diagonalnya?
Jawab:
Apabila persegi panjang tersebut dipotong pada diagonalnya, maka akan
terbentuk dua buah segitiga siku-siku dengan alas (pada persegi panjang) 12cm
dan tingginya (pada persegi panjang adalah lebar) 9cm maka:
Dik:
a=12
b=19
Dit = c??
Jawab=
C2=a2+b2
C2=122+92
C=15
Jadi panjang daiagonalnya dari persegi panjang tersebut adalah 15cm
3.Ada sebuah segitiga sama kaki dengan tinggi 8 cm dan alasnya 12 cm.
Berapakah panjang sisi miringnya segitiga sama kaki?
Jawab
Apabila segitiga sama kaki tersebut dipotong pada tingginya, maka akan
membentuk dua buah segitiga siku-siku dengan alas 6cm dan tinggi 8cm.sehingga
seperti ini
Kalau sudah seperti ini, maka:
Dik
a=6
b=8
Dit: c???
Jawab=
C2=a2+b2
C2=62+82
C=10

No comments:
Post a Comment